CARA MENGINSTAL WINDOWS SERVER 2012 DI VIRTUALBOX

Agustus 09, 2018
Cara Menginstal Windows Server 2012
Menggunakan Virtual box

Alat yang harus di siapkan :
File Windows Server 2012 ISO
Virtual Box
Komputer/PC

Pertama, buka Virtual box , Buat Baru , berikan Nama, type dan versi windows server yang akan diinstal, lalu klik lanjut


Setelah memberikan nama, atur ukuran memori lalu klik lanjut


Pada bagian ini, kita boleh langsung klik lanjut



Klik lanjut

Klik lanjut

Atur ukuran hard disk menjadi 250 GB, klik Buat



Lalu klik MULAI untuk memulai instalasi


Setelah itu pilih File ISO yang digunakan untuk intalasi

Pilih format waktu yang digunakan, disini saya memilih indonesia, lalu klik next


Klik Install Now

 saya pilih yang pertama

Centang bagian “I accept the license terms” lalu klik lanjut

Pilih “custom”

Buat partisipasi baru,ubah kapasitas jadi 30200 klik new lali apply

Lalu akan ada pemberitahuan bahwa kita berhasil memproduksi, lalu klik OK

atur partisi ke tiga, ubah kapasitas jadi 2999 lalu apply

Tunggu hingga proses instalasi selesai


Setelah proses selesai, kita masuk sebagai administrator, dan buat password, yang mudah diingat


Setelah Itu tulis rumus "cd /" lalu ketik "mkdir mountdir" dan "dir" pada partisi C

Setelah itu ganti format ke partisi D dengan rumus "format d: /q" lalu ketik "Y" di pilihan (Y/N)? Dam isi volume label dengan nama folder yang sudah kalian buat di disk D 

Setelah itu masuk ke partisi C dengan cara "c:" lalu enter, dan ketik rumus seperti "Dism /mount-wim/WimFile:E:\sources\install.wim /Index:2 /MountDir:C:\mountdir /readonly" 
maka akan memproses rumus yang kamu ketik untuk mounting image

Setelah itu kita harus menuliskan rumus "Powershell" lalu ketik "install-Windows-Feature Server-Gui-Mgmt-Infra, Server-Gui-Shell –Restart –Source C\mountdir\windows\winsxs".
setelah itu kita akan masuk ke jendela  seperti dibawah
Setelah selesai anda akan masuk menuju jendela seperti dibawah ini.

Cara masuknya dengan cara menekan crtl+alt+Del di VIRTUALBOXnya. Setelah itu anda masukan password yang sudah anda buat sebelumnya dan akan masuk ke tampilan windows server 2012.

Setelah itu kita akan mengatur nama komputer kita di windows server 2012 yang sudah kita install di virtual box dengan cara:
Membuka menu powershell di menu taskbar yang berwarna biru, lalu ketik "config"

Lalu isi number option dengan 2 lalu ganti dengan nama anda.
Lalu Windoe server 2012 akan meminta untuk di restart, setelah selesai anda bisa melihat apakah namanya sudah terganti atau belum, lalu masuk lagi ke enter number option, isi dengan 8 untuk masuk ke network settings.
Lalu isi network adapter index dengan 10 lalu isi selection dengan 1
Lalu isi up address, saya menggunakan 192.168.43.100 dengan gateway 192.167.43.1
Isi selection option dengan 2 dan isi enter new preferred DNS server dengan 192.168.43.1

Klik ok
Lalu kalian akan disuruh mengisi alternatif DNS server, saya menggunakan 8.8.8.8 dan select option 4
Selanjutnya isi select option menjadi 15 untuk keluar dari menu sconfig.


Setelah keluar dari menus sconfig , perintah pertama adalah "help" untuk memberikan informasi tentang command yang ada dalam windows server

Langkah kedua adalah "get-proses" untuk menginformasikan data penggunaan cpu beserta identitas ID lainnya.


Perintah ketiga adalah "get-service" Untuk melihat aplikasi yang sedang berjalan dan stop

Perintah keempat adalah "get-command" untuk melihat apa saja yang ada di dalam perintah dlm cmd

Untuk melihat apa saja yang ada dalam IP dengan perintah "get-command -module nettcpip -name*ip*

Untuk melihat konfigurasi IP address dengan perintah "get-netipconfiguration"

Contoh : "New-Netipaddress -Interfaceindex 10.0.2.16 -prefixleght 24 -DefaultGateway 10.0.2.3"

Untuk mengetahui beberapa command dAri firewall dengan perintah "get-command *-*firewall*

Cara mengaktifkan RDP (Remote Desktop Protocol) pada powershell dengan perintah "\qwinsta.exe /server:Scomputer"


Itulah langkah langkah menginstal windows server 2012 , sampai jumpa di tutorial lain :()

















Artikel Terkait

First